Back to photostream

Cara Mengatasi Samsung Galaxy J5 yang Bootloop supaya Normal Kembali

Cara Mengatasi Samsung Galaxy J5 yang Bootloop supaya Normal Kembali

 

Samsung J5 juga bisa mengalami masalah. Salah satu permasalahan yang cukup fatal yaitu bootloop. Apa itu bootloop? Bootloop adalah error yang dialami oleh smartphone Android karena gagal melakukan booting. Tandanya yaitu smartphone tersebut melakukan booting atau restart berkali-kali. Smartphone tidak mampu mengakses sistem operasi karena kerusakan yang menimpa sistemnya. Hal ini berakibat pada smartphone yang tidak dapat digunakan.

 

blog.arafuru.com/cara-mengatasi-samsung-galaxy-j5-yang-bo...

 

#samsung #smartphone #handphone #ponsel #bootloop #galaxyj5 #arafurucom

23 views
0 faves
0 comments
Uploaded on October 16, 2023